Demi memutus rantai penyebaran pandemi Covid-19 yang masif, sejak pertengahan Maret, pemerintah mulai memberlakukan sistem belajar online. Begitu pula dengan kegiatan pembelajaran di pondok pesantren seperti pengajian kitab dan pengajian Al-Qur’an yang semula bertatap muka dengan para ulama, kyai, habaib, dan asatiz, untuk sementara waktu dilakukan secara online. Hal ini

Ashif bin Barkhoya merupakan sosok figur yang berperan penting dalam bertemunya Raja Sulaiman dengan Ratu Bilqis. Beberapa mengatakan bahwa Ashif merupakan sepupu dari Nabi Sulaiman, akan tetapi sebagian yang lain mengatakan bahwa Ashif merupakan sekretaris dari Nabi Sulaiman. Sebagaimana dikisahkan dalam Al-Qur`an Raja Sulaiman sendiri merupakan sosok yang memiliki kelebihan

Dalam ceramahnya, Prof. Quraish Shihab membahas uraian yang sangat mendasar, yaitu tentang rukun iman yang pertama, percaya kepada Allah.  Makna Allah mempunyai akar kata “alihah”, artinya yang mengherankan, yang menakjubkan, yang dipatuhi. Allah dinamai Allah karena ia dipatuhi, karena semua ciptan dan perbuatannya yang menakjubkan. Jadi, karena dia dipatuhi, karena

Pada dasarnya menghafal Alquran adalah amalan ibadah yang bagus, sebagai salah satu bentuk interaksi kita kepada Allah SWT dengan Alquran sebagai firman-Nya. Banyak sekali hadits yang menjelaskan tentang keutamaan menghafal Alquran. Fenomena yang ngetrend sekarang ini banyak orangtua yang menginginkan anak-anaknya untuk menjadi penghafal Alquran ditambah obsesi masyarakat dengan tayangan

Ada 3 sahabat nabi yang bernama Urwa, yaitu Urwa binti Harist bin Abdul Mutholib bin Hasyim, Urwa binti Abdul Mutholib, dan Urwa binti Kazir bin Abdi Syam. Ketiganya menjadi perempuan-perempuan pada masa nabi yang memiliki kecerdasan dan juga ahli dalam berbagai bidang, dari syiir, retorikan, dan lain-lainnya. Urwa binti Harist

Mempelajari siroh (sejarah hidup) Nabi Muhammad saw. tentu sangat berguna sebagai penyejuk dan ketenangan bagi jiwa. Selain itu, mempelajari siroh Nabi juga sebagai salah satu sarana ibadah untuk mendekatkan diri kepada-Nya, sebab Nabi adalah teladan terbaik yang harus dicontoh bagi seluruh manusia. Dalam kitab Kholashoh Nurul Yaqin, juz 2, bagian

“Agama dalam tinjauan bahasa memiliki definisi beragam, tapi bermuara pada hubungan antara manusia dengan Tuhan. Baik dan buruknya keberagamaan ditentukan dari interaksi manusia dengan Tuhan. Interaksi yang mutlak adalah salat, karena salatlah jalan menyambung hubungan manusia pada Tuhannya.” Dewasa ini, masyarakat kita bahkan masyarakat Muslim di berbagai negara sering kali

Seluruh kehendak Allah disebut dengan qadha dan qadar (takdir). Qadha merupakan rencana Allah, dan qadar merupakan sesuatu yang sudah terjadi. Terkadang, dalam memahami qadha dan qadar muncul suatu konflik dalam diri seorang hamba yang bahkan bisa berbalik protes kepada Allah dikarenakan beranggapan seakan-akan Allah tidak memberi sebuah wilayah ikhtiar kepada

Polemik politik Ahlusunah Waljamaah bermula dari pemerintahan Khulafaur Rasyidin pada Khalifah Ali bin Abi Thalib. Polemik ini apabila ditarik garis panjang sejarahnya bermula dari Perang Jamal oleh Khalifah Ali bin Abi Thalib dengan Sayyidah Aisyah, kemudian meletusnya fitnatul qubro, peperangan antara 100.000 tentara Khalifah Ali dengan 110.000 Muawiyyah bin Abu