(31/1) – Simaan Al-Quran oleh Himpunan Alumni Komplek Q PP Al-Munawwir (Halqimuna) dan Madrasah Tahfidz Al Munawwir Komplek Q dalam rangka Haul Almaghfurlah KH Ahmad Warson Munawwir yang ke 7 dan Haul Almaghfurlah KH M Munawwir bin Abdullah Rosyad yang ke-81 dibuka pagi tadi ba’da subuh dengan pembacaan hadloroh oleh Lanjut membaca →
Kategori: Haul Bapak
Gus Muwafiq: ‘Orang Baru’ itu Suka Lupa dengan ‘Orang Lawas’
Almunawwir.com – Adanya peringatan haul sudah ada sejak zaman Nabi Muhammad Saw, adanya para wali, kemudian turun-temurun hingga saat ini sampai generasi para ulama. Seperti peringatan Haul Mbah Warson sekarang ini. Pernyataan itu disampaikan oleh KH Ahmad Muwafiq dalam acara peringatan Haul KH Ahmad Warson Munawwir, Ahad malam (2/2) bertempat di Lanjut membaca →
Bapak
Masih ku ingat betul langit hitam di pagi Jum’at Di 18 April 2013 Selepas shubuh yang masih remang kami berkumpul di ruang kosong yang penuh Semua sesak berjama’ah Menyeka ujung mata masing-masing Tidak ada kompromi, namun seperti sudah ada komunikasi dalam hati ke hati Suasana menjadi tidak menyenangkan, Pikiran medadak Lanjut membaca →
Perjalanan Kamus Al-Munawwir
“Warson gawe apa Cung? Kowe gawe kamus sing tenanan yo. Ora kena gawe kamus mung elek-elekan. Mbok cetak terus kok dol. Kudu sing apik tenan. Mengko nak ana sing ra ngerti takono aku.” (K.H Ali Maksum) Lahirnya kamus Al-Munawwir merupakan salah satu bukti kemampuan bahasa Arab Kyai Warson yang mumpuni. Lanjut membaca →
Kiaiku Keren*
Beberapa hari sebelum menulis kisah ini, saya dapat pesan lewat Whatsapp dari salah satu warga Halqimuna panitia untuk membuat tulisan bebas tentang Komplek Q, tentu saja dengan seribu satu cerita indah yang menyertainya. Masih kata sang pengirim pesan, hal ini dalam rangka memeriahkan harlah Komplek Q. Dengan modal nekat karena Lanjut membaca →
Komplek Q Peringati Haul K.H. A. Warson Munawwir yang Ke-6
Rabu, 12 Februari 2019, keluarga besar PP Al Munawwir Komplek Q meperingati Haul Almagfrulah K.H. A. Warson Munawwir yang ke-6. Sekitar pukul 16.00 acara yang bertempat di halaman mushollah barat tersebut dimulai. Gus Fahmi bertindak sebagai pembawa acara. Setelah pembukaan, acara dilanjutkan dengan pembacaan ayat suci Alquran oleh Alvin. Memasuki Lanjut membaca →
Puncak Acara Haul ke-7 K.H. A. Warson Munawwir
PP. Al Munawwir Komplek Q memperingati Haul ke-7 KH. Ahmad Warson Munawwir pada Ahad, 2 Februari 2020. Acara bertempat di halaman PP. Al Munawwir Komplek Q. Peringatan haul tahun ini dilangsungkan pada malam hari, di mana serangkaian acara telah selesai dilaksanakan seperti roan akbar, simaan, mubes dan temu alumni. Puncak Lanjut membaca →
Komplek Q Gelar Haul ke-8 KH. A. Warson Munawwir secara Virtual
Pandemi bukan penghalang. Acara haul virtual dapat terselenggara dengan lancar.
Kiai Hilmy: Keberkahan Majelis Haul dan Kamus Al-Munawwir
“Menjadi keberuntungan bagi kita yang bisa bertemu langsung dengan beliau, begitu juga santri yang tabarrukan di Komplek Q, mengaji kepada murid-murid beliau. Semoga keberkahan senantiasa diberikan kepada Ananda semua.” Dr. KH. Hilmy Muhammad Hasbulloh, MA . Dalam mau’idoh hasanah-nya, Dr. KH. Hilmy Muhammad Hasbulloh, MA. menyampaikan suatu hadis, yang artinya: Lanjut membaca →
Kiai ‘Ajib’ yang Tak Diragukan Lagi Keilmuannya
Ajib merupakan kata yang digunakan untuk menggambarkan sosok kiai yang dikagumi oleh banyak kalangan karena kesederhanaan dan keluasan ilmunya di berbagai bidang, siapa lagi jika bukan K.H. Ahmad Warson Munawwir. Kata tersebut dinisbatkan oleh keponakan KH. Ahmad Warson Munawwir, yaitu KH. Nilzam Yahya. Ada banyak hal yang membuat Kiai Nilzam Lanjut membaca →