Beberapa hari sebelum menulis kisah ini, saya dapat pesan lewat Whatsapp dari salah satu warga Halqimuna panitia untuk membuat tulisan bebas tentang Komplek Q, tentu saja dengan seribu satu cerita indah yang menyertainya. Masih kata sang pengirim pesan, hal ini dalam rangka memeriahkan harlah Komplek Q. Dengan modal nekat karena Lanjut membaca →
Kategori: Komplek Q
Berkhusnudzonlah
Perasaan aku udah lama di pondok, kok nggak pinter-pinter? Kayaknya nggak ada perbedaan antara sebelum dan sesudah di pondok, gimana ya? Kalau begini, apa bedanya di pondok sama di kos? Pertanyaan-pertanyaan semacam itu sering diucapkan oleh para santri, baik santri baru, santri yang sedikit lebih lama, terutama santri lama yang Lanjut membaca →
Menyikap Budaya Konsumtif Secara Bijak dari Lagu ERK
Atas bujukan setan Hasrat yang dijebak zaman Kita belanja terus sampai mati Mendengar bait lirik lagu Efek Rumah Kaca yang berjudul Belanja Terus Sampai Mati itu memang cukup menusuk hati jiwa-jiwa yang suka belanja tapi masih mikir-mikir. Ya bagaimana mungkin lirik yang diciptakan Cholil Mahmud itu bisa tak mengusik perilaku Lanjut membaca →
Lomba Mewarnai dan Menggambar dalam Rangka Harlah ke-30 Komplek Q
Ahad (15/9) Komplek Q mengadakan lomba mewarnai dan menggambar untuk anak-anak tingkat TK/RA dan SD/MI. Acara ini termasuk dalam rangkaian acara Harlah ke-30 Komplek Q. Acara yang berlangsung di Musala Barat ini dimulai pukul 09.00 WIB dengan pembawa acara Kak Fia dan Kak Ikfi. Acara dilanjutkan dengan sambutan dari Ketua Lanjut membaca →
Malam Kebudayaan Santri : Puluhan Seniman Unjuk Kemampuan di Panggung Krapyak
Malam Kamis, 10 Oktober 2018, panggung krapyak penuh sesak oleh santri yang menyaksiskan malam kebudayaan yang masuk dalam serangkaian Road to Hari Santri 2018. acara ini dibuka oleh penampilan grup musik Sholawatan Emprak Jawi dari Pesantren Kali Opak. Selanjutnya acara dipandu oleh MC kocak Alit Jabang Bayi. Alit dan satu Lanjut membaca →
Menilik Kembali Urgensi Puasa
Ketika mendengar kata puasa, apa yang terbesit? Menahan lapar dan haus, merasa bahwa badan akan menjadi lemas, atau tidurnya orang puasa adalah ibadah? Pasti banyak hal yang terlintas. Namun, dari situlah kita perlu menilik kembali tentang hakikat puasa dan seberapa pentingnya puasa. Ustaz Maulidi dalam kitab qulhadihi sabilli menerangkan “berpuasa Lanjut membaca →
Jalan Pulang*
Sepertiga malam yang tidak pernah basa-basi Pada langit-langit hitam tubuh ini terdiam Kepala menengadah, hati berkecamuk resah Lirih terdengar suara perempuan mengeja ayat demi ayat penuh harap Tubuh kami berlindung di bawah atap yang sama, Tangan kananku memegang kuas Sedang tangan kiriku memgang palet punuh cat dan berbekas Ku Lanjut membaca →
Komplek Q Peringati Haul K.H. A. Warson Munawwir yang Ke-6
Rabu, 12 Februari 2019, keluarga besar PP Al Munawwir Komplek Q meperingati Haul Almagfrulah K.H. A. Warson Munawwir yang ke-6. Sekitar pukul 16.00 acara yang bertempat di halaman mushollah barat tersebut dimulai. Gus Fahmi bertindak sebagai pembawa acara. Setelah pembukaan, acara dilanjutkan dengan pembacaan ayat suci Alquran oleh Alvin. Memasuki Lanjut membaca →
Perbedaan dalam Penetapan Awal Syakban, Ramadan, dan Syawal (1)
Perbincangan mengenai bagaimana cara menetapkan awal bulan Ramadan dan bulan Syawal sudah terjadi semenjak setengah abad silam. Penentuan awal Ramadan ini merupakan hal krusial yang menjadi starting point untuk menentukan awal puasa hingga hari Raya Idul Fitri. Kedua hal tersebut menjadi momentum penting bagi umat Islam. Sampai saat ini, perbedaan Lanjut membaca →
Sowan Sebagai Energi Santri Untuk Mengabdi
Mendengar wejangan dari ibuk[1] merupakan sebuah moment yang sangat ditunggu – ditunggu. Setelah terpilihnya anggota pengurus yang terbagidalam beberapa divisi melaksanakan tugas wajib yaitu yaitu sowan kepada kepada pengasuh ibu Nyai Hj. Khusnul Khotimah untuk meminta restu dan doa supaya dalam melaksanakan tugas sebagai pengurus dapat amanah dalam berkhidmah. Adapun Lanjut membaca →