Sabtu (1/2), pembukaan Musyawarah Besar (Mubes) ke 4 dan temu alumni Halqimuna Himpunan Alumni Komplek Q PP. Al Munawwir) kembali dilaksanakan. Mubes yang diselenggarakan empat tahun sekali ini dibuka pukul 08.30 WIB di Aula Pondok Pesantren Al-Munawwir komplek Q.  Acara ini diawali oleh penampilan hadrah Tsamrotul Muna, kemudian dibuka secara

Pada gelaran peringatan Hari Santri Nasional tahun ini, Pondok Pesantren Al Munawwir Komplek Q, Krapyak Yogyakarta menggelar upacara. Upacara dilaksanakan di halaman pondok pusat, pada Minggu, 21 Oktober 2018. Pada upacara kali ini, Kepala Polisi Sektor Sewon Komisaris Polisi Paimun, S.H. bertindak sebagai pembina upacara. Dalam kesempatan kali ini, kapolsek

Banyak dari kalian mungkin sedikit asing dengan Hari Satelit Palapa, tentunya. Karena Hari Satelit Palapa ini tidak diperingati seperti Hari Pendidikan Nasional, Hari Kebangkitan Nasional, Hari Kartini, atau hari-hari bersejarah lain yang diperingati secara terbuka, baik dengan lomba-lomba ataupun upacara di setiap sekolah. Nah, oleh karena itu simak baik-baik yuk

Berakhir sudah pelaksanaan Orientasi Studi dan Pengenalan Pondok (OSPEP) 2018. Di hari terakhir panitia sengaja menyiapkan kegiatan-kegiatan yang bersifat having fun, kecuali pagi hari diisi materi tentang fiqih nisa oleh Ustadzah Aminah. Sebenarnya materi fiqih nisa dijadwalkan pada hari Sabtu jam 19.00, namun karena ada suatu halangan, materi diundur menjadi

Krapyak – Pembacaan Qosidah Burdah turut menyemarakkan peringatan Haul Almaghfurlah Simbah KH. M. Munawwir bin Abdullah Rosyad ke-80. Acara rutin ini dilaksanakan menjelang puncak haul sebagai wujud cinta mahabbah kepada Kanjeng Rasul Muhammad SAW rangkap dengan Mbah munawwir. Bertempat di halaman pesantren, acara dihadiri oleh ratusan santri, para pengasuh serta

Seminar Kesehatan Reproduksi dan Pengolahan Sampah Menjadi Rupiah, pada Ahad (15/12/2019) menggandeng Eni Kartika Sari, M. Sc. dan Dr. Yos Medito dari Unala. Kegiatan ini berlangsung di Komplek Q dengan lancar. Ibu Eni—selaku pengasuh PP Al Munawwir Kompek IJ— menyampaikan materi pengolahan sampah menjadi rupiah. Menurut beliau, pesantren menjadi salah