Sudah sekian purnama sejak munculnya kasus Covid-19 yang menyerang Indonesia, pun sudah sekian purnama pula sejak kita kembali ke rumah masing-masing. Perasaan takut, cemas, khawatir, capek, bosan, dan perasaan-perasaan lain masih hinggap di kepala. Bagi saya, pandemi ini sangat mengubah seluruh tatanan hidup. Mulai dari bangun tidur, beraktivitas atau hanya Lanjut membaca →
Penulis: Divisi Media dan Publikasi
Menjalani Masa Seperempat Usia
Konon fase terberat dalam menjalani hidup berada di usia dua puluhan. Katanya jika seseorang dapat melewati fase ini dengan baik, hidup akan baik-baik saja hingga akhir. Jika gagal, segalanya menjadi lebih berat lagi pada fase berikutnya. Pada usia 20-an, setiap orang mengalami krisis hebat. Tentang penemuan jati diri, tentang menjadi Lanjut membaca →
Hari Konsumen Nasional: Sudah Kita menjadi Konsumen yang Baik?
Belakangan ini zaman telah banyak berubah, dunia selalu berputar dengan membawa segala mode dan hal baru yang kadang membuat kita agak terkejut dalam mengikutinya. Sebut saja dalam pemenuhan kebutuhan harian. Secara tidak sadar, kadang kita menjadi konsumen yang kurang selektif dan belum bijak dalam memilih, karena banyaknya produk-produk baru yang Lanjut membaca →
Lelakiku
Lelakiku Engkau lelakiku… Selamanya tetap lelakiku Cinta pertama yang takkan usai oleh waktu Luasnya hatimu tak pernah menuntut lebih Tulusnya cintamu tak pernah melihat kekuranganku Engkau lelakiku… Yang karena pengorbananmu, aku bisa sampai di titik ini Yang karena perjuanganmu, aku masih tetap sanggup berdiri Terimakasih untuk kesah yang tak pernah Lanjut membaca →
Hari Air Sedunia 2021: Menghargai Air
Hari ini, Senin, 22 Maret 2021 diperingati sebagai Hari Air Sedunia. Peringatan ini dirayakan setiap tahunnya sebagai bentuk kesadaran dan upaya pencegahan krisis air global di masa mendatang . Peringatan hari air sendiri dimulai pada tahun 1992, ketika berlangsungnya konferensi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tentang Lingkungan dan Pembangunan di Rio de Lanjut membaca →
Al-Khazini: Penemu Pertama Teori Gravitasi
Saat kita mendengar kata ‘gravitasi’ pasti yang ada di otak kita adalah Isaac Newton dengan apelnya. Memang selama ini kita hanya mengetahui bahwa penemu teori gravitasi adalah Newton karena Newton lah yang merumuskan dan membuat persamaan matematika tentang gambaran kerja gravitasi bumi. Namun, tahukah kalian bahwa jauh sebelum Newton membuat Lanjut membaca →
Resep Cinta dalam Beribadah
Mengapa ibadah terasa berat, padahal bermain media sosial berjam-jam terasa ringan dan menyenangkan? Mengapa pula jalan-jalan atau traveling terasa asyik, padahal mengeluarkan budget yang tidak sedikit? Hmm, tampaknya hal ini terjadi karena ada rasa cinta dalam melakukan hal-hal tersebut. Lalu bagaimana dengan cinta dalam beribadah? Bagaimana cara menumbuhkan cinta ibadah? Lanjut membaca →
Tidur Pagi Penghalang Rezeki
Sebagai makhluk hidup, manusia membutuhkan tidur sebagai pemberian hak bagi tubuh yang telah digunakan selama beraktivitas. Adanya malam dan siang yang diciptakan oleh Allah tentu ada tujuannya, siang untuk melakukan kegiatan sedangkan malam untuk istirahat. Namun, sebagian orang ada yang justru sebaliknya, siang untuk istirahat sedangkan malam untuk melakukan kegiatan, Lanjut membaca →
Buku Penyimpan Goresan Harapan
Jarum jam dinding di kamarku menunjukkan pukul empat. Walau pandanganku masih samar-samar, kubuka tirai jendela berwarna hijau toska itu. Pagi yang belum menampakkan batang hidung sang surya membuat aku bernostalgia termenung mengingat sesuatu semasa sepuluh tahun yang lalu. Tiba-tiba teringat begitu saja akan sejuknya pagi di saat itu… *** “Hmm.. Lanjut membaca →
Keutamaan Bulan Sya’ban
Ahlan wa sahlan yaa Sya’ban. Telah sampailah kita kepada bulan Sya’ban, yang menandakan bahwa sebentar lagi kita akan memasuki bulan suci Ramadhan. Lantas, bagaimana persiapan kita untuk menyambut bulan suci Ramadhan? Jangan sampai karena terlalu sibuk mempersiapkan diri untuk menyambut bulan Ramadhan, membuat kita melupakan bulan Sya’ban. Bulan Sya’ban merupakan Lanjut membaca →