Komplek Q, melalui Divisi PSDS –salah satu divisi dalam kepengurusan komplek Q yang mewadahi minat bakat santri—menyelenggarakan serangkaian kegiatan dalam rangka memperingati kelahiran Pancasila. Kegiatan ini dilaksanakan pada Minggu, 05 Juni 2022. Meski terlambat 4 hari setelah tanggal 1 Juni, kegiatan ini tetap tidak kehilangan esensi suasana kepancasilaannya. Tanpa melalui Lanjut membaca →
Kategori: Liputan
Pengajian Rutin Jumat Pon Kembali Diadakan
Pengajian Rutin Jumat Pon di Komplek Q, Jumat (27/5) kembali diadakan. Acara dilaksanakan dengan khidmat dengan tetap mematuhi protokol kesehatan. Setelah kurang lebih 2 tahun lamanya pengajian Jumat Pon di komplek Q vakum karena pandemi, kini kembali diadakan. Ibu-ibu jamaah pengajian saling bertemu dan bersilaturahmi. Momen ini sekaligus menjadi acara Lanjut membaca →
HBH : Keberkahan Salawat dalam Momentum Silaturrahmi
Senin (23/05) Pondok Pesantren Al-Munawwir Komplek Q menyelenggarakan acara Halal Bihalal sebagai pembuka kegiatan setelah satu bulan liburan. Acara yang bertempat di Musala Barat Komplek Q ini dibarengi dengan majelis salawat Nabi Muhammad saw. yang diikuti oleh seluruh seluruh santri Komplek Q, jajaran pengurus, ustaz dan ustazah, serta perwakilan komplek. Lanjut membaca →
Halal Bihalal: Awali KBM dengan Saling Memaafkan
MI Tahfidz El-Muna Q dan MTsTQ menggelar acara halal bihalal bersama pengasuh pondok pesantren Al Munawwir Komplek Q Krapyak Yogyakarta (Senin,23/05/22) pada pukul 09.00 WIB bertempat di mushola barat Komplek Q. “Kegiatan halal bihalal pada tahun 2022 merupakan yang pertama kali diselenggarakan. Pada tahun sebelumnya, dewan guru hanya mengadakan sowan Lanjut membaca →
PKR 1443 H. Resmi Dibuka
Kamis (31/3/2022) Santri Komplek Q mengikuti pembukaan Program Khusus Ramadhan 1443 H. yang bertempat di Mushola Barat pukul 20.00. Program Khusus Ramadhan atau yang bisa kita kenal dengan PKR merupakan suatu program tahunan pada bulan Ramadhan dengan mengkaji kitab-kitab klasik (turats) maupun modern dan kegiatan lainnya. Pelaksanaan Program Khusus Ramadhan Lanjut membaca →
Bangkit dari Pandemi, Divisi PSDS Bersama Divisi Kebersihan dan Kesehatan Kembali Mengadakan Seminar Keputrian Secara Luring
Setelah sekian lama pengadaan seminar beralih pada webinar, pada Sabtu (19/03/2022) PP Al Munawwir Komplek Q kembali mengadakan seminar secara offline di Musala Barat. Seminar keputrian yang mengusung tema “Darah Wanita Dalam Perspektif Fikih dan Kesehatan”, merupakan seminar yang diselenggarakan oleh teman-teman dari Divisi Pengembangan Sumber Daya Santri (PSDS) dan Lanjut membaca →
Hari Peringatan Pemberontakan PETA
Tanggal 14 Februari bukan hanya untuk hari Valentine, tetapi pada tanggal ini juga dicatat sebagai Hari Peringatan Pemberontakan PETA (Pembela Tanah Air). PETA merupakan singkatan dari “Pembela Tanah Air” yang juga bentukan junta militer pendudukan Kekaisaran Jepang di Indonesia yang didirikan pada bulan Oktober tahun 1943. Tahukah Anda mengapa terjadi Lanjut membaca →
Sosialisasi Madin Luring
Rabu (2/2/2022) pengurus Madrasah Salafiyah III melakukan sosialisasi kembali madin luring, setelah hampir 2 tahun secara online. Sosialisasi ini bertempat di Mushola Barat. Sebelum mensosialisasikan madin luring, pengurus memperkenalkan terlebih dahulu madrasah salafiyah yang berada di Pondok Pesantren Al-Munawwir. Madrasah salafiyah terbagi menjadi lima yaitu Madrasah Salafiyah I di Komplek Lanjut membaca →
Awwalussannah dan Kuliah Umum Madrasah Salafiyah III T.A 2022/ 2023
Madrasah Salafiyah III Al-Munawwir Krapyak mengadakan Kuliah Umum dan Awwalussanah pada hari Senin, 31 Januari 2022. Acara bertempat di Mushala Barat dan dimulai sekitar pukul 19.30. Awwalussannah ini sebagai tanda dimulainya kembali kegiatan belajar mengajar di madrasah Komplek Q. Awwalussannah kali ini menjadi pembuka pemberlakuan kembali madin offline atau tatap Lanjut membaca →
Sejarah Singkat dan Eskalasi Semangat Hari Kelahiran NU ke-96
Tepat pada hari ini (31/01), organisasi (jam’iyyah) Islam terbesar di Indonesia sekaligus dunia, yaitu Nahdlatul Ulama (NU) secara resmi didirikan. Lahir pada tanggal 31 Januari 1926 atau 16 Rajab 1344 H, kini NU telah memasuki usianya yang ke-96 tahun versi Masehi. Setiap tahun, terdapat dua kali peringatan Harlah NU, yakni Lanjut membaca →